Selasa, 30 Agustus 2011

cara membasmi virus shortcut dan recycler

    Virus Sortcut

    Virus sortcut?ya menurutku virus sortcut adalah virus yang sangat sangat menyebalakan Virus yang bila kompi kita terinveksi olehnya maka saat kita menancapkan fd kita maka dalam sekejap fd kita akan terinveksi juga olehnya dan cara penyebaran virus sortcut sangat cepat sekali.
    Recycler,kalau ada virus sortcut pasti ada recycler keduannya seperti
2 sejoli....yang tak bisa di pisah...Recycler itu seperti gudang virus disana banyak sekali virus yang bersarang di recycler
     naa...gua akan berbagi tips untuk membasmi ke dua sejoli menyebalkan itu dari kompi agan agan sekalian

    Langkah-langkahnya sebagai berikut ;

   1. Matikan terlebih dahulu System Restore pada semua drive ( My Computer, Properties, System Restore, beri centang pada Turn off System Restore on All Drives
   2. Matikan proses “wscript.exe”  (Task manager. services, wscript.exe, klik kanan pada wscript exe, end process/end process tree)
   3. Buka windows explorer, klik menu “Tool” lalu pilih “Folder Option”, selanjutnya pada tab “View” klik “Show hidden files and folders”, hilangkan tanda contreng pada “Hide extensions for known file types” dan hilangkan juga tanda contreng pada Hide protected operating system files. Klik OK.
   4. Klik tombol “Search”, Klik All Files and Folders, Pada bagian All or part of the file name ketik : Autorun.inf, pada bagian Look in klik “My Computer”, lalu beri centang semua pada bagian More Advanced Options lalu hapus semua file yang telah ditemukan.
   5. Setelah Proses pada No. 4 selesai, lakukan proses sama seperti No. 4. Tapi pada kolom All or Part of the file name di isi dengan Dekstop.ini. Hapus juga file ini.
   6. Setelah Proses pada No. 5 selesai, lakukan proses sama seperti No. 4. Tapi pada kolom All or Part of the file name di isi dengan *.lnk >>>( LNK bukan ink ). Hapus juga file ini. tapi kamu harus hati-hati jangan sampai salah menghapus, Ciri dari shortcut folder yang dibuat oleh virus yaitu ketika kita menunjuk folder tersebut maka akan muncul link dari shortcut tersebut yaitu ke arah windows/system32, itu adalah shortcut yang harus kita hapus

    kalau langkah langkah di atas gagal karena terlalu ruwet atau sulit di praktekan,gak usah putus asa dulu gua masih punya cara lagi biar ilang.......caranya pakai software shortcut remover silakan download disini

nb: software ini hanya ampuh membasmi virus shortcut bila komputer/pc masih belum terinfeksi oleh virus shortcut

    Cara yang terakhir pakai software Kemo Antivirus
download disini

    DOWNLOAD KEMO ANTIVIRUS

Semoga dapat membantu.......................:)
Load disqus comments

0 komentar